Karya: Sayyid Ahmad bin Umar Al-Syatiriy
Sujud Tilawah dan Syukur
Sujud Tilawah
Sujud tilawah ada empat belas tempat. Sujud tilawah disunnahkan dalam shalat atau di luar shalat pada empat belas ayat dalam Al-Qur'an, bukan termasuk Surah Shad, sebab ia adalah sujud syukur.
Sujud Syukur
Sujud syukur adalah sujud yang disunnahkan di luar shalat saja. Ketika menerima nikmat, terhindarnya seseorang dari musibah, atau melihat orang-orang yang diuji oleh Allah dengan sebuah cacat di badan atau akalnya, dan melihat orang yang bermaksiat secara terang-terangan.
No comments:
Post a Comment